Lirik Lagu Kasih Yang Hilang - Lantana

Lirik Lagu Kasih Yang Hilang - Lantana

Berkali sudah ku kirim pesanan
Berkali jua ku kirimkan salam
Apakah engkau sengaja melupakan
Mana janjimu

Nanti diriku hingga ke syurga
Bertahun sudah ku nantikan cinta
Bertahun jua kau dipuncak menara
Apakah benar segala yang aku rasa

Cintamu hilang bagai bayangan mimipi semalam
Percayalah cinta ini wahai sayang
Dihatiku hanya Rozita seorang
Tapi mengapa kini engkau menghilang

Mana cinta yang dulu engkau berikan
Dimanakah segala rasa sayang
Katakanlah sejujurnya wahai sayang
Apa benar cintamu aku seorang

Jika tidak baik kau berterus terang
Agar cinta ini tak aku siakan
Kerna cinta ku rela asal kau bahagia
Aku sedar aku insan biasa

Aku cinta namun aku tak punya
Berkali sudah ku katakan cinta
Berkali jua kau buat aku kecewa
Cukuplah sudah aku rasakan derita
Mengharap cinta
Mengejar bayang kasih yang hilang



0 Response to "Lirik Lagu Kasih Yang Hilang - Lantana "

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel

Iklan Bawah Artikel